SPMB Jalur Prestasi Non-AKADEMIK (MINAT & BAKAT) - Penelusuran Minat dan Kemampuan (PMDK) Gelombang 1

Detail Jalur Pendaftaran

KOMPONEN PENILAIAN SPMB JALUR PRESTASI Non-AKADEMIK MINAT dan BAKAT

  • Nilai rata-rata semesteran pada rapor semester 1 – 5 Bobot 30%
  • Akreditasi Sekolah Bobot 5%
  • Kriteria Daerah Asal (3T/DTPK) Bobot 5%
  • PrestasiNon Akademik (nilai penghargaan yang dinilai adalah prestasi di bidangilmiah, seni, olah raga, keagamaan Prestasi Hafidz/Hafidzah, pramuka, dan paskibraka) Bobot 60%

Periode

2026/2027 Ganjil

Sistem Kuliah

Reguler

Masa Pendaftaran

9 Jan 2026 - 25 Feb 2026

Gelombang

Gelombang 1

Jenjang

DIPLOMA TIGA, SARJANA TERAPAN

Biaya Daftar

Rp 50.000

Persyaratan Administrasi

Silakan siapkan beberapa informasi dan dokumen berikut untuk mempercepat proses pendaftaran.

  • Fotocopy Bukti Prestasi (jika ada)
  • KTP/SIM/Kartu Pelajar
  • Foto Copy Raport Semester 1 (satu) s.d. 5 (lima) yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah
  • Surat Rekomendasi Kepala Sekolah
  • Surat Pernyataan Kebenaran Dokumen (format disediakan di web pmb)

Daya Tampung

D3 - Diploma Tiga

  1. Analisis Farmasi Dan Makanan - 30 Mahasiswa
  2. Farmasi - 33 Mahasiswa
  3. Gizi - 24 Mahasiswa
  4. Radiologi - 21 Mahasiswa
  5. Sanitasi - 15 Mahasiswa
  6. Teknik Gigi - 24 Mahasiswa
  7. Teknologi Elektro-medis - 18 Mahasiswa
Total 165 Mahasiswa

D4 - Sarjana Terapan

  1. Gizi dan Dietetika - 27 Mahasiswa
  2. Sanitasi Lingkungan - 33 Mahasiswa
  3. Teknologi Radiologi Pencitraan - 21 Mahasiswa
  4. Teknologi Rekayasa Elektro-medis - 18 Mahasiswa
Total 99 Mahasiswa

Jadwal Seleksi

No Tanggal Seleksi Seleksi
1 30 January 2026 - 30 March 2026 Wawancara
2 3 March 2026 Pengumuman Nominasi
3 25 March 2026 - 27 March 2026 Uji Kesehatan
4 1 April 2026 Pengumuman Final Seleksi Kelulusan
5 12 March 2026 Pengumuman Verifikasi Nilai Raport



Pilihan Program Studi
Silakan pilih program studi yang kamu minati untuk melanjutkan proses pendaftaran

Kami siap membantu anda

Apabila kamu memiliki kendala atau pertanyaan. Silakan hubungi kami atau dapat juga membaca Petunjuk Pendaftaran terlebih dahulu

Butuh Bantuan? Hubungi Kami!